PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS 1 DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA TENTANG SOAL CERITA PENJUMLAHAN MELALUI METODE BERMAIN PERAN DI SD NEGERI PENDE 01

Penulis

  • Swesti Widiastuti

Abstrak

 

ABSTRAK

Hasil penelitian mengenai hasil belajar siswa kelas 1 dalam pembelajaran matematika mengenai soal cerita pejumlahan melalui metode bermain peran  di sekolah dasra Pende 01 menunjukan hasil bahwa pada pra siklus hasilnya masih jauh dari harapan yaitu dengan rata rata klasikal minimal 70 dan capaian 85%, sedangkan pada siklus 1 secara rata rata klasikalsudah di atas rata rata minimum akan tetapi pencapaian belum mencapai 85%, dan baru tuntas pada saat sijlus kedua itupun masih tersisa satu  peserta didik yang belum tuntas disebabkan karna masih kurang lancar dalam membaca, sehingga harus dilakukan remidial.

Kata kunci:  bermain peran, soal cerita, peningkatan, hasil belajar

 

 

IMPROVEMENT OF GRADE 1 STUDENTS' LEARNING OUTCOMES IN MATHEMATICS REGARDING ADDITION WORD PROBLEMS THROUGH ROLE-PLAYING METHOD AT PENDE 01 ELEMENTARY SCHOOL

 

ABSTRACT

The results of research regarding the learning outcomes of grade 1 students in learning mathematics regarding addition story problems using the role-playing method at the Pende 01 elementary school show that in the pre-cycle the results were still far from expectations, namely with a minimum classical average of 70 and an achievement of 85%, whereas in the cycle 1 classical average is already above the minimum average, but achievement has not yet reached 85%, and it was only completed during the second cycle and even then there was still one student who had not completed it because he was still not fluent in reading, so remedial training had to be carried out.

Keywords: role playing, story questions, improvement, learning outcomes

 

Referensi

Suherman. E. (2001).Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung: JICAMarsigit: 2013

Yeti E.Y.S,2020. Model Pembelajaran Inovatif Untuk Pembelajaran Matematika Di Kelas VI. Sekolah Dasar (Yogyakarta: CV Budi Utama

Isro'atun,‎dan Amelia Rosmala. 2018. Model-Model Pembelajaran Matematika. Jakarta: Bumi Aksara. Sumardjan. (2017). Desain Pembelajaran MTK SD Menyenangkan. Formaci Press.

Sri Subarinah. (2006). Inovasi Pembelajaran Matematika SD. Jakarta: Depdiknas.

Suminarsih. 2007. Model – Model Pembelajaran Matematika.LPMP Jawa Tengah

Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta

Ari Yanto. 2015. Metode Bermain Peran (Role Playing) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPS. Jurnal Cakrawala Pendas. 1 (1): 56.

Unduhan

Diterbitkan

2023-12-30

Terbitan

Bagian

Articles