PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING DENGAN LKPD BERBASIS MASALAH TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA PADA MATERI LIMBAH DAN POLUSI
Abstrak
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) pengaruh model Problem Based Learning (PBL) terhadap kemampuan pemecahan masalah; (2) pengaruh LKPD berbasis masalah terhadap kemampuan pemecahan masalah; jenis penelitian yang digunakan eksperimen pretes dan post test serta LKPD berbasis masalah. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X ATP SMK An-Nuur Pasaleman Cirebon. Instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data berupa tes soal uraian dan LKPD berbasis pemecahan masalah. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis deskriptif kuantatif. Peningkatan kemampuan pemecahan masalah tersebut dapat kita lihat dari indikator- indikator penilaian pemecahan masalah siswa dalam pembelajaran yaitu pemecahan masalah siswa dalam diskusi kelompok, menyusun laporan dan presentasi kelompok. Maka didapatkan kesimpulan bahwa adanya peningkatan kemampuan pemecahan masalah siswa sebesar 85% setelah menerapkan model pembelajaran Problem Based Learning dengan LKPD pemecahan masalah pada materi limbah dan polusi dikelas X ATP SMK An-Nuur Pasaleman. Salah satu kelebihan utama model Problem Based Learning adalah mendorong pembelajaran siswa dalam pemecahan masalah tetapi mereka aktif terlibat dalam mencari alternatif solusi untuk masalah dalam kehidupan sehari-hari.
Kata kunci: PBL, LKPD Berbasis Masalah, Pemecahan Masalah Siswa
THE INFLUENCE OF THE PROBLEM BASED LEARNING MODEL WITH PROBLEM BASED LKPD ON STUDENTS' PROBLEM SOLVING ABILITY IN WASTE AND POLLUTION MATERIALS
ABSTRACT
This research aims to describe: (1) the influence of the Problem Based Learning (PBL) model on problem solving abilities; (2) the influence of problem-based LKPD on problem-solving abilities; The type of research used is pre-test and post-test experiments as well as problem-based LKPD. The population of this study were all class X students at ATP An-Nuur Pasaleman Vocational School, Cirebon. The instruments used to collect data were essay test questions and problem solving based LKPD. The data analysis technique in this research uses quantitative descriptive analysis techniques. We can see the increase in problem solving abilities from the indicators for assessing student problem solving in learning, namely solving student problems in group discussions, compiling reports and group presentations. So it was concluded that there was an increase in students' problem solving abilities by 85% after implementing the Problem Based Learning learning model with problem solving LKPD on waste and pollution material in class X ATP SMK An-Nuur Pasaleman. One of the main advantages of the Problem Based Learning model is that it encourages student learning in problem solving but they are actively involved in finding alternative solutions to problems in everyday life.
Keywords: PBL, Problem Based LKPD, Student Problem Solving
Referensi
Ali, R., et al. (2010). Effect of using problem solving method in teaching mathematics on the achievement of mathematics students. Journal Asian Social Science, 6, 67-72
Dwi Harti, dkk. 2022. Proyek IPAS Rumpun bisnis dan manajemen, pariwisata, serta Seni danekonomi kreatif. Jakarta: Erlangga.
Ekasari, R. R., Gunawan, G., Sahidu, H. 2016. Pengaruh Model Pembelajaran Langsung Berbantuan Media Laboratorium terhadap Kreatifitas Fisika Siswa SMA. Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi, 1(3), 106-107.
Harahap, A. (2018). Implementasi Nilai-Nilai Karakter dalam Pembelajaran Tematik Kelas III SDIT Darul Hasan Padangsidimpuan. Abdau: Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 1(1), 18-36.
Khairani, M., Sutisna, & Suyanto, S. (2019). Studi Meta-Analisis Pengaruh Video Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik. Jurnal Biolokus, 2(1), 158–166.
Laila Kodariyati, Budi Astuti, 2016 Pengaruh Model Pbl Terhadap Kemampuan Komunikasi Dan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Kelas V Sd, Jurnal Prima Edukasia
Nur Hayati, Sinta Nuriyah, 2023 Pengembangan Lkpd Model Pbl (Problem Based Learning) Dalam Melatihkan Keterampilan Berpikir Kritis Peserta Didik, Vol.6 No.2, Jurnal Pendidikan Biologi
Nur, M., Sahidu, H., & Kosim, K. (2017). Pengaruh Model Pemecahan Masalah Polya Berbantuan LKPD Terhadap Kemampuan Menganalisis Materi Fisika Peserta Didik SMAN 1 Selong Tahun Pelajaran 2016/2017, Volume 3 No.2, Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi
Nurqomariah, Gunawan, &Sutrio. 2015. Pengaruh Model Problem Based Learning dengan Metode Eksperimen terhadap Hasil Belajar IPA Fisika Siswa Kelas VII SMP Negeri 19 Mataram Tahun Pelajaran 2014/2015. Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi, 1(3), 173-178
Polya, G. (1973). How to solve it: A new aspect of mathematical method. Princeton: Princeton University Press.
Posamentier, A.S., & Stepelman, J. (1990). Teaching secondary school mathematics. Techniques and enrichment units (3rd ed). Columbus, OH: Merill Publishing Company.
Salman tutus, F Marsaid, 2019, Buku Biologi SMA/SMK kelas X, Jakarta, Erlangga
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Anda diperbolehkan:
- Berbagi — menyalin dan menyebarluaskan kembali materi ini dalam bentuk atau format apapun; untuk kepentingan apapun, termasuk kepentingan komersial.
- Adaptasi — menggubah, mengubah, dan membuat turunan dari materi ini untuk kepentingan apapun, termasuk kepentingan komersial.
- Pemberi lisensi tidak dapat mencabut ketentuan di atas sepanjang Anda mematuhi ketentuan lisensi ini.
Berdasarkan ketentuan berikut:
- Atribusi — Anda harus mencantumkan nama yang sesuai , mencantumkan tautan terhadap lisensi, dan menyatakan bahwa telah ada perubahan yang dilakukan . Anda dapat melakukan hal ini dengan cara yang sesuai, namun tidak mengisyaratkan bahwa pemberi lisensi mendukung Anda atau penggunaan Anda.
- BerbagiSerupa — Apabila Anda menggubah, mengubah, atau membuat turunan dari materi ini, Anda harus menyebarluaskan kontribusi Anda di bawah lisensi yang sama dengan materi asli.
- Tidak ada pembatasan tambahan — Anda tidak dapat menggunakan ketentuan hukum atau sarana kontrol teknologi yang secara hukum membatasi orang lain untuk melakukan hal-hal yang diizinkan lisensi ini.
Pemberitahuan:
Anda tidak perlu menaati lisensi untuk bagian materi ini yang telah berada di bawah domain publik atau untuk penggunaan yang diizinkan di bawah pengecualian atau pembatasan .
Tidak ada jaminan yang diberikan oleh lisensi ini. Lisensi ini mungkin tidak memberikan izin yang sesuai dengan tujuan penggunaan Anda. Sebagai contoh, hak-hak lainnya seperti hak atas potret, hak atas privasi, atau hak moral dapat membatasi penggunaan materi berlisensi CC.